Bertepatan dengan hari lahirnya Pancasila tanggal 01 Oktober 2021, hari Jum'at, Pemerintahan Desa Sukamanah Kecamatan Pangalengan Kabupaten Bandung melaksanakan Pelantikan dan Sertijab Pj. Kepala Desa Sukamanah Purna Bakti (HJ. Entin Agistini, SPd., M.MPd.) kepada Pj. Kepala Desa Sukamanah baru yaitu Dadang Kurniawan, S.E.
Pj. Kepala Desa Sukamanah dilantik oleh Camat Pangalengan berdasarkan Surat Perintah Tugas dari Bupati Bandung Nomor : 141.1/2387-DPMD/2021.
Unduh Lampiran:
SURAT PERINTAH TUGAS